PENGEMBANGAN E-MODUL BERBASIS METODE INKUIRI PADA PEMBELAJARAN TEMA 6 SUBTEMA 3 UNTUK KELAS V SDN 21 PEKANBARU
Abstract
Tujuan penelitian adalah untuk mendeskripsikan pengembangan e-modul berbasis metode inkuiri serta mengetahui validitas pengembangan e-modul berbasis metode inkuiri. Penelitian ini adalah penelitian pengembangan (Research and Development) dengan model ADDIE yang dibatasi sampai tahap development. Validator penelitian ini diujikan melalui 2 orang ahli materi, 2 orang ahli desain dan 2 orang ahli bahasa. Metode pengumpulan data dalam penelitian menggunakan wawancara, angket lembar validasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini adalah proses pengembangan e-modul berbasis metode inkuiri diawali tahap analisis kebutuhan, kurikulum dan materi. Kemudian dilaksanakan tahap perancangan produk, sehingga dapat dilanjutkan pada tahap validitas. Pengembangan e-modul pada pembelajaran tema 6 sub tema 3 pada pembelajaran tematik kelas V SDN 21 Pekanbaru bisa dipergunakan sebagai bahan ajar atau buku pegangan ajar siswa dan telah memenuhi kriteria sangat baik dengan validitas rata-rata persentase skor 95% yang diujikan melalui ahli desain sebesar 97%, pada ahli materi sebesar 92% dan ahli bahasa sebesar 97% serta sangat valid digunakan. Saran penelitian adalah diperlukannya penerapan E-modul agar mengetahui keefektifan serta kepraktisan dalam penggunaanya saat proses pembelajaran di kelas.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Adolpina, A. (2020). Meningkatkan Kemampuan Mengidentifikasi Simetri Lipat Bangun Datar pada Mata Pelajaran Matematika melalui Metode Inkuiri Siswa Sekolah Dasar Negeri. Jurnal Pendidikan Indonesia, 1(3), 199–219. https://doi.org/10.36418/japendi.v1i3.36
Budiarti, W. N., & Riwanto, M. A. (2021). Pengembangan Modul Elektronik (E Modul) Keterampilan Berbahasa dan Sastra Indonesia SD untuk Meningkatkan Keterampilan Menyimak Mahasiswa PGSD. Elementary School: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran ke-SD-an, 8(1), 97–104. https://doi.org/10.31316/esjurnal.v8i1.996
Cheva, V. K., & Zainul, R. (2019). Pengembangan E-Modul Berbasis Inkuiri Terbimbing Pada Materi Sifat Keperiodikan Unsur Untuk SMA/MA Kelas X. EduKimia, 1(1), 28–36. https://doi.org/10.24036/ekj.v1i1.104077
Dafit, F., & Mustika, D. (2021). Pengembangan Bahan Ajar Membaca Berbasis Higher Order Thinking Skills pada Siswa Sekolah Dasar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 4889–4903. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i6.1565
Dewi, M. S. A., & Lestari, N. A. P. (2020). E-modul Interaktif Berbasis Proyek Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Imiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 4(3), 433–441. https://doi.org/10.23887/jipp.v4i3.28035
Fadhillah, F., & Andromeda, A. (2020). Validitas Dan Praktikalitas E-Modul Berbasis Inkuiri Terbimbing Terintegrasi Laboratorium Virtual Pada Materi Hidrolisis Garam Kelas XI SMA/MA. JEP| Volume 4 Nomor 1 Mei 2020, 4(2), 179–188. https://doi.org/10.24036/jep/vol4-iss2/516
Ginanjar, A. (2015). Pengaruh Metode Inkuiri Terhadap Motivasi Belajar Siswa SMP. Jurnal kependidikan, 45(2), 123–129. https://doi.org/10.21831/jk.v45i2.7489
Hanafi, H., ISLAMICA, S., & Keislaman, J. (2017). Konsep Penelitian R&D Dalam Bidang Pendidikan. Banten: UIN Sultan Maulana Hassanuddin Banten.
Hutahaean, L. A. (2019). Pemanfaatan E-Module Interaktif Sebagai Media Pembelajaran di Era Digital.
Isnia, H. W. A., Wahyuningtyas, D. T., & Yulianti, Y. (2020). Pengembangan E-Modul Tema 6 Subtema 1 Berbasis Issnkuiri Untuk Siswa Kelas III Sekolah Dasar. Prosiding Seminar Nasional PGSD UNIKAMA, 4(1), 311–319.
Kuncahyono, K. (2018). Pengembangan E-Modul (Modul Digital) dalam Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar. JMIE (Journal of Madrasah Ibtidaiyah Education), 2(2), 219–231.
Laili, I. (2019). Efektivitas Pengembangan E-Modul Project Based Learning Pada Mata Pelajaran Instalasi Motor Listrik. Jurnal Imiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 3(3), 306–315. https://doi.org/10.23887/jipp.v3i3.21840
Lestari, I. (2016). Pengembangan Bahan Ajar IPA Berbasis Komik Pada Pokok Bahasan Gerak Di SMP. Jurnal Pembelajaran Fisika, 4(5), 564–572.
Magdalena, I., Sundari, T., Nurkamilah, S., Nasrullah, N., & Amalia, D. A. (2020). Analisis Bahan Ajar. Nusantara, 2(2), 311–326.
Maslahah, W., & Rofiah, L. (2019). Pengembangan Bahan Ajar (Modul) Sejarah Indonesia Berbasis Candi-Candi Di Blitar Untuk Meningkatkan Kesadaran Sejarah. Agastya: Jurnal Sejarah dan Pembelajarannya, 9(1), 32–43. https://doi.org/10.25273/ajsp.v9i1.3418
Nasrul, S. (2018). Pengembangan Bahan Ajar Tematik Terpadu Berbasis Model Problem Based Learning Di Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal inovasi pendidikan dan pembelajaran sekolah dasar, 2(1). https://doi.org/10.24036/jippsd.v2i1.100491
Nila, W. T., & Mustika, D. (2022). Pengembangan E-modul Berbasis Model Problem Based Learning (PBL) Materi Organ Gerak Hewan dan Manusia Kelas V. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 4(2), 411–422. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i2.4129
Nopiani, R., Suarjana, I. M., & Sumantri, M. (2021). E-Modul Interaktif pada Pembelajaran Tematik Tema 6 Subtema 2 Hebatnya Cita-citaku. MIMBAR PGSD Undiksha, 9(2). https://doi.org/10.23887/jjpgsd.v9i2.36058
Pranowo, T. E., Siahaan, P., & Setiawan, W. (2017). Penerapan Multimedia Dalam Pembelajaran IPA Dengan Metode Inkuiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Perpindahan Kalor Siswa Kelas VII. WaPFi (Wahana Pendidikan Fisika), 2(1). https://doi.org/10.17509/wapfi.v2i1.4848
Pratama, D. K. G. (2019). E-Modul Tematik Berbasis Inquiry Menggunakan Aplikasi Software Lectora Inspire. Prosiding Seminar Nasional PGSD UNIKAMA, 3(1), 219–228.
Puspitoningrum, E. (2015). Pengembangan Bahan Ajar Mendengarkan Cerita Anak Untuk Sekolah Dasar Kelas Tinggi. Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara, 1(1). https://ojs.unpkediri.ac.id/index.php/pgsd/article/view/151
Rahmi, M. S. M., Budiman, M. A., & Widyaningrum, A. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Macromedia Flash 8 Pada Pembelajaran Tematik Tema Pengalamanku. International Journal of Elementary Education, 3(2), 178–185. https://doi.org/10.23887/ijee.v3i2.18524
Rosmidar, R., Habibah, S., & Tursinawati, T. (2018). Implementasi Model Inkuiri Dalam Pembelajaran Tematik Subtema III Pekerjaan Orang Tuaku Di Kelas IV SD Negeri 69 Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 3(2).
Sugiyono. (2015). Metode Penelitian Tindakan Komprehensif. Alfabeta.
Tiurlan, T. (2018). Peningkatan Hasil Belajar IPA Dengan Menggunakan Metode Inkuiri. JURNAL GLOBAL EDUKASI, 1(5), 641–646.
Violadini, R., & Mustika, D. (2021). Pengembangan E-Modul Berbasis Metode Inkuiri Pada Pembelajaran Tematik Di Sekolah Dasar. Jurnal basicedu, 5(3), 1210–1222.
Widiastuti, N. (2021). E-Modul dengan Pendekatan Kontekstual pada Mata Pelajaran IPA. Jurnal Imiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 5(3), 435–445.
Wijayanti, W., Zulaeha, I., & Rustono, R. (2015). Pengembangan Bahan Ajar Interaktif Kompetensi Memproduksi Teks Prosedur Kompleks yang Bermuatan Kesantunan Bagi Peserta Didik Kelas X Sma/Ma. Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 4(2). https://doi.org/10.15294/SELOKA.V4I2.9866
Winanto, A., & Makahube, D. (2016). Implementasi Strategi Pembelajaran Inkuiri Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas 5 SD Negeri Kutowinangun 11 Kota Salatiga. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(2), 119–138. https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2016.v6.i2.p119-138
DOI: http://dx.doi.org/10.33578/jpfkip.v11i5.9167
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Susti Nanda Giatri, Dea Mustika
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
____________________________________________________________
Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Secretariat
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Gedung B1, FKIP Universitas Riau
Kampus Bina Widya Km. 12,5 Simpang Baru Panam
Pekanbaru Riau Indonesia 28293
e-mail : primary@ejournal.unri.ac.id