ANALISIS PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN OPERASI HITUNG BILANGAN BULAT DI MASA PANDEMI COVID-19

Fitri Handayani, Sutama Sutama, Yulia Maftuhah Hidayati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan problematika pembelajaran operasi hitung bilangan bulat di masa pandemi COVID-19. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan metode studi kasus. Subjek penelitian ini yaitu siswa kelas VI SDN 1 Jambukidul, Ceper, Klaten. Teknik pengambilan data dilakukan dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Uji keabsahan data menggunakan triangulasi sumber, metode, dan teori. Analisis data yang dilakukan melalui teknik analisis Milles & Huberman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa problematika pembelajaran operasi hitung bilangan bulat di masa pandemi COVID-19 yaitu (1) karakteristik materi yang abstrak membuat siswa kesulitan mencerna makna soal ke dalam bahasa matematika; (2) terbatasnya ruang gerak guru dalam mengontrol sikap belajar siswa; dna (3) rendahnya motivasi dan hasil belajar siswa tentang operasi hitung bilangan bulat. Berkaitan dengan hal tersebut, maka peneliti memberi rekomendasi bahwa perlu adanya kajian lebih lanjut terkait pemilihan model/media pembelajaran inovatif yang dianggap efektif untuk materi operasi hitung bilangan bulat utamanya di masa pandemi COVID-19.

 


Keywords


Bilangan bulat; matematika; pandemi COVID-19; pembelajaran

References


Abaniel, A. (2021). Enhanced Conceptual Understanding, 21st Century Skills and Learning Attitudes through An Open Inquiry Learning Model in Physics. Journal of Technology and Science Education, 11(1), 30–43.

Ahdhianto, E., Marsigit, Haryanto, & Santi, N. N. (2019). The Effect of Metacognitive-Based Contextual Learning Model on FifthGrade Students’ Problem-Solving and Mathematical Communication Skills. European Journal of Educational Research, 9(2), 753–764. https://doi.org/10.12973/eu-jer.9.2.753

Aluri, V. L. N., & Fraser, B. J. (2019). Students’ Perceptions of Mathematics Classroom Learning Environments: Measurement and Associations with Achievement. Learning Environments Research, 22(3), 409–426. https://doi.org/10.1007/s10984-019-09282-1

Andriani, R., & Rasto. (2019). Motivasi Belajar sebagai Determinan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Manajemen Perkantoran, 4(1), 80–86. https://doi.org/10.17509/jpm.v4i1.14958

Ariawan, R., & Nufus, H. (2017). Hubungan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dengan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa. Jurnal THEOREMS (The Original Research of Mathematics), 1(2), 82–91. https://doi.org/10.37905/aksara.7.2.463-474.2021

Askhamov, A. A., Konysheva, A. V., & Gapsalamov, A. R. (2016). Use of E-resources of The Learning Environment in Teaching Mathematics to Future Engineers. International Journal of Environmental and Science Education, 11(5), 673–684. https://doi.org/10.12973/ijese.2016.340a

Astriani, N. (2019). Pengaruh Ibu Bekerja dan Peran Ayah terhadap Prestasi Belajar Anak. Jurnal Pendidikan Luar Sekolah, 13(1), 44–51. https://doi.org/10.32832/jpls.v13i1.2778

Damanik, B. E. (2019). Pengaruh Fasilitas dan Lingkungan Belajar terhadap Motivasi Belajar. Jurnal Publikasi Pendidikan, 9(1), 46–52. https://doi.org/10.26858/publikan.v9i1.7739

Efendy, R. (2018). Rekonstruksi Makna Belajar Dalam Upaya Merespon Perubahan paradigma Era Milenial (Studi pada Madrasah di Kabupaten Maros). Jurnal Studi Pendidikan, 16(1), 37–61. https://ejurnal.iainpare.ac.id/index.php/alislah/article/download/733/512

Eliyawati, R., & Meiyuntariningsih, T. (2018). Peran Orang Tua terhadap Prestasi Belajar Anak. Jurnal Abdikarya : Jurnal Karya Pengabdian Dosen Dan Mahasiswa, 1(2).

Fadilla, A. N., Relawati, A. S., & Ratnaningsih, N. (2021). Problematika Pembelajaran Daring Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Jendela Pendidikan, 12(2), 48–60. https://doi.org/10.47200/aoej.v12i2.447

Fauzan, Maksum, H., Purwanto, W., & Indrawan, E. (2021). Hubungan Sikap Belajar dan Kebiasaan Belajar dengan Hasil Belajar Mata Pelajaran Teknologi Dasar Otomotif (TDO). Jurnal Mimbar Ilmu, 26(1), 45–51. https://doi.org/10.23887/mi.v26i1.31347

Hayati, A. S. (2020). Peran Orang Tua dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Anak Dengan Sistem Daring pada Masa Pandemi di Desa Depokrejo, Kebumen. Tasyri’, 27(2), 23–32.

Hergüner, G., Buğra SON, S., Hergüner Son, S., & Dönmez, A. (2020). The Effect of Online Learning Attitudes of University Students on Their Online Learning Readiness. TOJET: The Turkish Online Journal of Educational Technology, 19(4), 102–110.

Hero, H., & Sni, M. E. (2018). Peran Orang Tua Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas V Di Sekolah Dasar Inpres Iligetang. JRPD (Jurnal Riset Pendidikan Dasar), 1(2), 129–139. https://doi.org/10.26618/jrpd.v1i2.1568

Hikmah, F. (2020). Strategi Direct Instruction dalam Pembelajaran Akidah Akhlak Pada Jenjang Pendidikan Madrasah Tsanawiyah. JUMPA: Jurnal Manajemen Pendidikan, 1(2). https://www.ejournal.unuja.ac.id/index.php/jumpa/article/view/1916

Jemudin, F. D. ., Makur, A. P., & Ali, F. A. (2019). Hubungan Sikap Belajar Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa SMPN 6 Langke Rembong. Journal of Honai Math, 2(1), 1–11.

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. (2018). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2018.

Lilawati, A. (2020). Peran Orang Tua dalam Mendukung Kegiatan Pembelajaran di Rumah pada Masa Pandemi. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(1), 549–558. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i1.630

Meliyanti, Nahdi, D. S., & Yonanda, D. A. (2018). Model Discovery Learning dalam Pembelajaran Matematika Sekolah Dasar. Jurnal Elementaria Edukasia, 1(2), 196–204.

Nofrianto, A., Maryuni, N., & Amri, M. A. (2017). Komunikasi Matematis Siswa: Pengaruh Pendekatan Matematika Realistik. Jurnal Gantang, 2(2), 113–123.

Pane, A., & Dasopang, M. D. (2017). Belajar dan Pembelajaran. FITRAH:Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman, 3(2), 333. https://doi.org/10.24952/fitrah.v3i2.945

Pratama, Y. V., Refdinal, Syahri, B., & Andri, J. (2020). Hubungan Minat Baca Buku Teknik dan Sikap Belajar terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Gambar Teknik Kelas X Teknik Permesinan di SMK Negeri 2 Solok. Jurnal Vokasi Mekanika (VoMek), 2(1), 91–96.

Putra, R. W. Y., & Indriani, P. (2017). Implementasi Etnomatematika Berbasis Budaya Lokal dalam Pembelajaran Matematika pada Jenjang Sekolah Dasar. Numerical: Jurnal Matematika Dan Pendidikan Matematika, 1(1), 9–14.

Rahayu, D. W. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Langsung Untuk Meningkatkan Kreativitas Anak Sekolah Dasar. Proceedings of The ICECRS, 1(3), 137–142. https://doi.org/10.21070/picecrs.v1i3.1372

Rumbewas, S. S., Laka, B. M., & Meokbun, N. (2018). Peran Orang Tua Dalam Miningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik di Sd Negeri Saribi. Jurnal EduMatSains, 2(2), 201–212. http://ejournal.uki.ac.id/index.php/edumatsains/article/view/607

Setyawan, I., & Dewi, K. S. (2015). Kesejahteraan Sekolah Ditinjau Dari Orientasi Belajar Mencari Makna Dan Kemampuan Empati Siswa Sekolah Menengah Atas. Jurnal Psikologi Undip, 14(1), 9–20. https://doi.org/10.14710/jpu.14.1.9-20

Shodiq, I. J., & Zainiyati, H. S. (2020). Pemanfaatan Media Pembelajaran E-Learning Menggunakan Whastsapp Sebagai Solusi Ditengah Penyebaran Covid-19 Di Mi Nurulhuda Jelu. Al-Insyiroh: Jurnal Studi Keislaman, 6(2), 144–159. https://doi.org/10.35309/alinsyiroh.v6i2.3946

Sugesti, I. J., Simamora, R., & Yarmayani, A. (2018). Perbandingan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Menggunakan Model Pembelajaran SAVI dan Model Pembelajaran Langsung Siswa Kelas VIII SMPN 2 Kuala Tungkal. Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 14–22.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Sulfemi, W. B. (2018). Hubungan Motivasi Belajar dengan Hasil Belajar IPS di SMP Kabupaten Bogor. Edutecno: Jurnal Pendidikan Dan Administrasi Pendidikan, 18(106), 1–12. https://doi.org/10.31227/osf.io/eqczf

Sumantri, M. S. (2015). Strategi Pembelajaran Teori dan Praktik di Tingkat Pendidikan Dasar. Raja Grafindo Persada.

Suratno, J., Tonra, W. S., & Ardiana. (2019). The Effect of Guided Discovery Learning on Students’ Mathematical Communication Skill. AIP Conference Proceedings 2194, 2194(1), 020119.

Sutama. (2015). Metode Penelitian Pendidikan Kuantitatif, Kualitatif, PTK, R&D. Fairuz Media.

Syaifuddin, M., Susanto, Hobri, Maylistiyana, D. E., Hosnan, Cahyanti, A. E., & Syahrinawati, K. A. (2018). Senang Belajar Matematika Untuk SD/MI Kelas VI. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

Tegeh, I. M., Pratiwi, N. L. A., & Simamora, A. H. (2019). Hubungan antara Motivasi Belajar dan Keaktifan Belajar dengan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas V SD. Jurnal IKA, 17(2), 150–170.

Tsai, S.-M., Wang, Y.-Y., & Weng, C.-M. (2020). A Study on Digital Games Internet Addiction, Peer Relationships and Learning Attitude of Senior Grade of Children in Elementary School of Chiayi County. Journal of Education and Learning, 9(3), 13–26. https://doi.org/10.5539/jel.v9n3p13

Utari, N. K. S. E. (2016). Peningkatan Pemahaman Siswa Tunarungu Menggunakan Model Pembelajaran Langsung Bermedia Gambar. Inclusive: Journal of Special Education, 2(1), 77–87.

Yin, R. . (2009). Case Study Research Design and Methods Fourt Edition Applied Social Research Methods Volume 5 (Vol. 5). Sage.

Zein, M. (2016). Peran Guru Dalam Pengembangan Pembelajaran. Jurnal Inspiratif Pendidikan, 5(2), 274–285. http://journal.uin-alauddin.ac.id/index.php/Inspiratif-Pendidikan/article/view/3480




DOI: http://dx.doi.org/10.33578/jpfkip.v11i2.8848

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Fitri Handayani, Sutama Sutama, Yulia Maftuhah Hidayati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


____________________________________________________________

Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Secretariat
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Gedung B1, FKIP Universitas Riau
Kampus Bina Widya Km. 12,5 Simpang Baru Panam
Pekanbaru Riau Indonesia 28293
e-mail : primary@ejournal.unri.ac.id