ANALISIS KEMAMPUAN LITERASI DIGITAL MAHASISWA PGSD FKIP UNRI DALAM PEMBELAJARAN DARING

Nurul Hidayati, Zufriady Zufriady, Zairul Antosa

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tentang seberapa besar kemampuan literasi digital mahasiswa PGSD FKIP UNRI dalam pembelajaran daring. Jenis penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif deskriftif. Tempat pelaksanaan penelitian ini yaitu di Prodi PGSD FKIP UNRI dengan jumlah populasi sebanyak 361 mahasiswa dan diambil sampel sebanyak 163 mahasiswa PGSD FKIP UNRI. Data penelitian berupa data primer. Metode pengumpulan data pada penelitian ini yaitu dengan menyebarkan kuesioner melalui google formulir yang disebarkan melalui pesan whatsApp. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini yaitu dengan cara menghitung persentase data dari setiap indikator, menginterpretasi skor persentase, dan kemudian menganalisis setiap indikator. Sehingga pemerolehan hasil akhir yang didapatkan dari penelitian ini yaitu dengan skor rata-rata sebesar 78,98% dengan kategori sangat baik.

 

 


Keywords


kemampuan literasi digital, mahasiswa PGSD, pembelajaran daring

References


Dinata, K.B. (2021). Analisis Kemampuan Literasi Digital Mahasiswa. Jurnal Pendidikan. Vol 19 (1) 105-119.

Ida, dkk. (2020). Analisis Kebijakan terkait Kebijakan Literasi Digital di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmu Pendidikan. Vol 2 (2) 176-180.

Isman, Mhd. (2016). Pembelajaran Moda dalam Jaringan (Moda Daring). Universitas Muhammadiyah Sumatra.

Nahdi, D.S, Mohamad G.J. (2020). Analisis Literasi Digital Calon Guru SD dalam Pembelajaran Berbasis Virtual Classroom di Masa Pandemi Covid 19. Jurnal Cakrawala Pendas. Vol 6 (2) 116-123.

Rodhin, R. (2011). Internet dalam konteks perpustakaan. Pustakaloka, 3(1), 1–19. https://doi.org/https://doi.org/10.21154/pustakaloka.v3i1.631.

Shavopa, T. (2014). Digital Literacy of Students and Its Improvement At the. Eries Journal, 7 (2) 2-3. https://doi.org/10.7160/eriesj.2014.070201.Introduction.

Tang, C. M., & Chaw, L. Y. (2015). Digital literacy and effective learning in a blended learning environment. Proceedings of the European Conference on E-Learning, ECEL, 14(1), 601–610. .

Ulum, B & Jantung, A. (2019). Analisis Critikal Understanding dalam Literasi Media Sosia Mahasiswa PGSD Universitas Muhammadiyah Malang. Widyagogik. Vol 7 (1) 50-57.




DOI: http://dx.doi.org/10.33578/jpfkip.v11i3.8635

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Nurul Hidayati

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.


____________________________________________________________

Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Secretariat
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Gedung B1, FKIP Universitas Riau
Kampus Bina Widya Km. 12,5 Simpang Baru Panam
Pekanbaru Riau Indonesia 28293
e-mail : primary@ejournal.unri.ac.id